Pengaruh sosial budaya terhadap perilaku warga Indonesia dalam persfektif : A. Pendidikan dan teknologi Pengaruh sosial budaya terhadap pendidikan dan teknologi, pada dasarnya adanya pendidikan dan teknologi ini agar mempermudah seseorang dalam mempromosikan budaya nya pada orang lain dan orang lain dapat mengetahui sosial budaya dari suatu daerah. B. Bahasa Pengaruh sosial budaya terhadap bahasa, telah kita ketahui bahwa masyarakat di Indonesia ini memiliki aneka ragam suku yang berbeda, sehingga setiap daerah memiliki bahasa yang berbeda beda. Walaupun berbeda-beda bahasa tetapi Indonesia memiliki satu bahasa kesatuan, yaitu bahasa Indonesia. Agar mempermudah seseorang dalam berkomunikasi. C. Politik Pengaruh sosial budaya terhadap politik, yaitu setiap warga pasti memiliki pola pandang yang berbeda terhadap politik di Indonesia ini, maka dari itu mereka berlomba-lomba agar dunia politik di Indonesia ini berjalan dengan baik, tanpa harus ada yang saling menjatuhkan satu sama la...Selengkapnya